
Online Training Marketing Negotiation Skill
Upskill Training By Arsa


Fasilitas dan Benefit Training di Arsa:
- Sertifikat Arsa
- Modul Pelatihan
- Training Kit
- Souvenir Eksklusif
Fasilitas dan Benefit Training di Arsa:
- Sertifikat Arsa
- Modul Pelatihan
- Training Kit
- Souvenir Eksklusif
Deskripsi Pembinaan
Banyak perusahaan menghadapi tantangan dalam melatih tim pemasaran agar mampu bernegosiasi secara efektif. Negosiasi adalah proses interaktif yang melibatkan dua pihak atau lebih yang saling bergantung untuk mencapai tujuan masing-masing. Contoh situasi yang memerlukan negosiasi meliputi penjualan produk atau layanan, perancangan proyek, pengambilan keputusan, dan penyelesaian konflik.
Dengan mengikuti pelatihan Marketing Negotiation Skill, peserta akan dilatih untuk membaca dinamika psikologis selama proses negosiasi, merespons keberatan dengan cara yang konstruktif, dan mengelola konflik secara profesional. Melalui simulasi dan studi kasus yang relevan, peserta akan diajak untuk mempraktikkan keterampilan yang telah dipelajari sehingga lebih percaya diri saat menghadapi negosiasi dalam dunia kerja. Pelatihan ini sangat direkomendasikan bagi mereka yang ingin meningkatkan negotiation skills, efektivitas komunikasi, memperkuat kemampuan persuasi, dan menciptakan hubungan kerja yang produktif.
Tujuan Pembinaan
Dengan Mengikuti pelatihan Marketing Negotiation Skill, peserta akan memiliki kompetensi:
- Training Marketing Negotiation Skill bertujuan untuk meningkatkan kemampuan peserta dalam berkomunikasi secara efektif selama proses negosiasi untuk mencapai kesepakatan yang saling menguntungkan.
- Membekali peserta dengan strategi dan teknik negosiasi yang dapat digunakan dalam berbagai situasi pemasaran untuk meningkatkan hasil penjualan.
- Mengembangkan keterampilan peserta dalam memahami dan mengelola dinamika psikologis selama negosiasi, termasuk mengidentifikasi kebutuhan dan keinginan pihak lain.
- Meningkatkan kemampuan peserta dalam membangun dan memelihara hubungan jangka panjang dengan klien dan mitra bisnis melalui negosiasi yang efektif dan etis.
- Memberikan pengetahuan praktis tentang cara mengatasi hambatan dan tantangan dalam negosiasi, serta mengajarkan teknik untuk mengendalikan emosi dan menjaga profesionalisme selama proses negosiasi.
Metode Pembinaan
Pembinaan dilakukan secara Online Training dengan mengulas materi dengan bahan modul dan diskusi bersama.
Materi Pembinaan
- Prinsip-Prinsip Dasar Komunikasi dan Keahlian Berkomunikasi
- Hubungan antara Kepuasan Pelanggan dengan Strategi Penjualan dan Pemasaran (Segmentasi, Targeting, dan Positioning)
- Pengenalan Lingkungan Pemasaran dan dampaknya terhadap strategi penjualan dan pemasaran
- Manfaat dan faktor yang mempengaruhi Perilaku Pembelian Konsumen
- Pemahaman tentang strategi bersaing dan Analisis Kompetitif
- Konsep Promotional Mix dan teknik pemilihan media promosi yang tepat
- Pemahaman mengenai nilai pelanggan dan konsep loyalitas pelanggan
- Konsep Bargaining dan Negosiasi
- Perencanaan dan Persiapan Negosiasi
- Kunci Sukses Negosiasi
- Gaya negosiasi: competing, accommodating, collaborating, compromising, avoiding
- Teknik mengendalikan emosi meskipun dalam situasi diskusi atau negosiasi yang memanas
- Hambatan dalam negosiasi dan teknik mengatasinya
- Studi Kasus, Permainan, dan Praktek Role Play tentang Bargaining dan Negosiasi
Persyaratan
Peserta pelatihan wajib melampirkan berkas persyaratan sebagai berikut:
- Scan Kartu Tanda Penduduk (KTP)
- Scan Pas Foto dengan baju berkerah (Background Merah)
- Scan Surat Keterangan Kerja dari Perusahaan
Instruktur Pembinaan
Instruktur pembinaan ini berasal dari tenaga ahli sebagai berikut :
- Tenaga ahli di bidang Marketing Negotiation Skill.
Rundown
Pembinaan ini dilaksanakan selama 2 hari dengan susunan acara sebagai berikut :
Hari ke 1
08.00 - 08.15 | Registrasi dan Presensi |
08.15 - 08.20 | Pembukaan |
08.20 - 10.00 | Penyampaian Materi Pelatihan |
10.00 - 10.15 | Coffee Break |
10.15 - 12.00 | Penyampaian Materi Pelatihan |
12.00 - 13.00 | Istirahat/Sholat/Makan |
13.00 - 15.00 | Penyampaian Materi Pelatihan |
15.00 - 15.15 | Coffee Break |
15.15 - 16.00 | Penyampaian Materi Pelatihan |
Hari ke 2
08.00 - 08.15 | Registrasi dan Presensi |
08.15 - 08.20 | Pembukaan |
08.20 - 10.00 | Penyampaian Materi Pelatihan |
10.00 - 10.15 | Coffee Break |
10.15 - 12.00 | Penyampaian Materi Pelatihan |
12.00 - 13.00 | Istirahat/Sholat/Makan |
13.00 - 15.00 | Penyampaian Materi Pelatihan |
15.00 - 15.15 | Coffee Break |
15.15 - 16.00 | Penyampaian Materi Pelatihan |
*Rundown di atas untuk referensi jalanya pelatihan. Rundown bisa berubah sesuai dengan situasi dan kondisi saat hari pelatihan